Google Search Engine

12.18.2009

Download Gratis Ebook Serial Detektif Sherlock Holmes (Bahasa Indonesia)


"itu berarti pembunuhan", kata Holmes sambil membungkuk di atas mayat. "Ah! Sudah kuduga. Lihat ini!".
ia menunjuk sesuatu yang mirip sebatang duri panjang kehitaman yang mencuat dari kulit, tepat diatas telinga.
"Tampaknya seperti duri," kataku.
"itu memang duri. Kau boleh mencabutnya. Tapi hati-hati, duri itu beracun.
Aku mencabutnya dengan menggunakan ibu jari dan telunjukku. Duri tersebut terlepas dengan mudah, sehingga hampir tidak meninggalkan jejak. hanya satu titik kecil darah kecil yang menunjukkan dimana duri tadi menancap.
"semua ini sebuah misteri yang tak bisa kumengerti," kataku. "Semakin lama semakin rumit bukan semakin jelas,"
"Sebaliknya," jawab Holmes, "justru setiap saat semakin jelas.
(Sherlock Holmes-The Sign Of Four)



Tidak terbantahkan, membaca novel detektif mengajak kita jauh terjerumus dalam isi cerita. karena setiap kata begitu berharga. menuntun kita pada penarikan konklusi di akhir cerita. dan sherlock holmes karya Sir Arthur Conan Doyle adalah salah satu diantaranya. Saat membaca kisah-kisahnya, pembaca seperti menjalani sebuah peran. menjadi Holmes, Watson, atau justru penjahat kah anda?!anda sendirilah yang menentukan.
runtutan cerita yang rapi adalah kelebihan novel-novel detektif. jadi, kalau anda ingin (untuk sementara) pergi dari dunia anda. menyelami sisi-sisi lain sifat manusia. Silahkan download link dibawah ini
Sherlock Holmes-Memoar Sherlock Holmes

untuk yang dibawah ini musti download windjvu terlebih dahulu
Download Windjvu

baru ebook ini bisa dibaca :D

Sherlock Holmes-The Hound of The Baskervilles

Sherlock Holmes-The Sign of Four

Sherlock Holmes-Petualangan Sherlock Holmes

Sherlock Holmes-A Study in Scarlet


Tidak ada komentar:

Posting Komentar